The First SCANDAL Band Forum & Fansite


Join the forum, it's quick and easy

The First SCANDAL Band Forum & Fansite
The First SCANDAL Band Forum & Fansite
Would you like to react to this message? Create an account in a few clicks or log in to continue.

Sakura Mochi

Go down

Sakura Mochi Empty Sakura Mochi

Post  Admin Sun Oct 18, 2009 10:15 am

Sakura Mochi 42643188_d4cb09e8da_o%5B1%5D

Sakura Mochi 180px-Sakuramochi


Atau kue sakura adalah kue bewarna pink yang terbuat dari nasi manis dan ditutupi dengan daun sakura. Biasanya dimakan pada hari anak gadis di Jepang.Kue manis ini sering juga disajikan dan dimakan dalam acara Hina Matsuri pada bulan Maret tanggal 3 (bulan 3, tanggal 3) Ada beberapa jenis sakuramochi, nah yang satu ini ala Kansai.


Bahan:

* 3/4 cup tepung domyojiko (Tepung nasi berglutin/ glutinous rice flour)

* 1/3 cup gula

* 1 cup air

* 3/4 cup koshian (sweet beans)saku8

* pewarna makanan merah


Cara Membuat

1. Cuci daun sakura dan keringkan dengan handuk kertas.
sakura2
2. Didihkan air kemudian campurkan tepung domyojiko kedalamnya. Tutup panci dan biarkan selama 5 menit.
3. Letakkan kain basan dalam kukusan dan masukkan adonan diatas kain tersebut.

4. Kukus adonan selama 20 menit dengan panas sedang.
5. Pindahkan adonan ke dalam mangkuk.

6. Tekan adonan dengan lembut menggunakan tumbukan kayu, masukkan gula kedalamnya.

7. Masukkan sedikit pewarna makanan kedalam air, lalu tambahkan ke dalam adunan. Aduk rata.

8. Bagi adunan menjadi 8 bola. Tekan setiap bola dengan tangan dan masukkan angko kedalamnya. Bungkus anko dengan adonan kemudian bulatkan dengan tangan. Bungkus setiap kue dengan daun sakura.
Admin
Admin
Admin

Jumlah posting : 561
Join date : 17.06.09
Age : 32
Lokasi : Central Borneo

https://scandal4-indo.indonesianforum.net

Kembali Ke Atas Go down

Kembali Ke Atas

- Similar topics

 
Permissions in this forum:
Anda tidak dapat menjawab topik